Selasa, 05 Januari 2010

Pengertian Software (perangkat lunak) Komputer




Nama lain dari Software disebut juga dengan perangkat lunak. Seperti nama lainnya itu, yaitu perangkat lunak, sifatnya pun berbeda dengan hardware atau perangkat keras, jika perangkat keras adalah komponen yang nyata yang dapat diliat dan disentuh oleh manusia, maka software atau Perangkat lunak tidak dapat disentuh dan dilihat secara fisik, software memang tidak tampak secara fisik dan tidak berwujud benda tapi kita bisa mengoperasikannya.

BTW, kalau berminat ingin belajar bikin web, coba metode 4 langkah mudah belajar membuat website ini.
Nah, mari kita lanjutkan lagi...

Pengertian Software komputer adalah sekumpulan data elektronik yang disimpan dan diatur oleh komputer, data elektronik yang disimpan oleh komputer itu dapat berupa program atau instruksi yang akan menjalankan suatu perintah. melalui sofware atau perangkat lunak inilah suatu komputer dapat menjalankan suatu perintah
Ingin belajar membuat website langsung praktek? Klik di sini.

ShareThis
Cara mudah belajar bikin web untuk pemula. Sangat cocok untuk melengkapi ilmu komputer Anda.
Silahkan klik di sini.

pengertian software,perangkat lunak komputer,software komputer,pengertian perangkat lunak,pengertian software komputer,pengertian perangkat lunak komputer,pengertian software aplikasi,definisi software komputer,pengertian sofware,definisi perangkat lunak,perangkat lunak software,pengertian hardware dan software,sejarah software komputer,pengertian program aplikasi,perangkat komputer,pengertian softwere,perangkat lunak komputer software,pengertian software dan hardware,pengertian soft ware,pengertian yahoo messenger

Tidak ada komentar:

Posting Komentar